Assalamualaikum wr.wb
pada hari ini saya akan menjelaskan atau mengkonfigurasi cara melimited bandwith dengan osi layer 7
PENGERTIAN
Limited Download dan Unlimited Browsing adalah salah satu teknik manajemen Bandwidth yang efektif untuk membagi bandwidth secara adil. Karena, jika bandwidth download tidak dibatasi, maka akan menggangu kecepatan internet pengguna lain dalam satu jaringan. Akibatnya, jika ada beberapa pengguna yang melakukan download apalagi menggunakan IDM, maka pengguna lain yang cuma browsing tidak kebagian bandwidth.
LATARBELAKANG
latarbelakang saya melakukan konfigurasi ini karena saya ingin mempercepat koneksi internet dengan mengurangi bandwith unduh
ALAT DAN BAHAN
sebuah router (saya mengunakan routerboard)
kabel utp
aplikasi winbox
laptop
JANGKA WAKTU
jangka waktu yang diperlukan untuk mengkonfigurasi ini sekitar 40 menit
TAHAP PENGERJAAN
1. kita masuk ke mikrotik dengan aplikasi winbox
2. lalu kita buka New Terminal kita masukan script ini
lalu kita masuk script ini/ip firewall layer7-protocol
add comment="" name=donlotan regexp="^.*get.+\\.(exe|rar|zip|7z|cab|asf|mov|wmv\ |mpg|mpeg|mkv|avi|flv|pdf|wav|rm|mp3|mp4|ram|rmvb|dat|daa|iso|nrg|bin|vcd|\ mp2|3gp|mpe|qt|raw|wma|ogg|doc|deb|tar|bzip|gzip|gzip2|0[0-9][0-9]).*\$"
3. lalu kita buat ip firewall mangle dengan script
lalu kita buat scriptnya/ip firewall mangle
add action=mark-packet chain=forward comment=Donlotan disabled=no \ layer7-protocol=donlotan new-packet-mark=paket-donlot passthrough=no protocol=tcp
4. kalau secara GUI kita masuk ke IP --> FIREWALL --> Layer 7 --> klik plus --> konfigurasi seperti pada gambar di bawah ini
5. setelah itu kita masuk ke IP MANGLE kita buat firewall nya dengan klik (+)
6. pilih chain=forward --> protocol=6tcp
7. di advanced pilih layer7 protocol
8. di action pilih (mark packet) --> new packet marl(paket-donlot)
9. selanjutnya kita limit bandwith menggunakan queue dengan klik Quenes --> quenes types --> klik (+)
10. masukan konfigurasi seperti pada gambar dibawah ini
11. kita masuk ke quene tree --> klik(+) --> konfgurasi seperti pada gambar dibawah ini
12. jika berhasil maka seperti ini
KESIMPULAN
akhirnya kita mendownload winbox yang ukurannya tidak lebih dari 4MB didownload membutuhkan waktu yang lama. Dan ketika kita browsing sangat lah cepat
SUMBER:
https://mikrotikindo.blogspot.co.id/2014/01/tutorial-mikrotik-limited-download-unlimited-browsing.html
Comments
Post a Comment